3 CARA MENGATASI PRINTER ERORR DENGAN LANGKAH SOLUSI

Menghadapi printer erorr, kadang sering cukup menyulitkan di tengahnya pekerjaan. Apalagi jika ada tenggat waktu, kita jadi makin sering panik. Jika terbiasa menggunakan laptop atau komputer, maka akan semakin baik cara kita mengatasi printer erorr. Dan jika diperhatikan, hal yang terjadi bisa kita pelajari dan kita atasi. Mengapa printer bisa erorr? Hal ini banyak penyebabnya, dan akan kita ulas menjadi artikel berikut., penjelasan ini akan berguna jika kamu menghadapi masalah seperti ini.

 Cara Mengatasi Printer Erorr dengan Penjelasan

Ada banyak penyebab mengenai printer yang tidak dapat mengeprint dan mencetak karena Switch printer, kabel USB dan instalasi driver printer. Kadang kita juga suka lupa dengan printer yang tidak nyala. Biasanya ini terjadi saat kita mencabutnya, kita lupa untuk menghidupkan kembali. Atau ada masalah dengan kabel printer seperti rusak, kabel terkelupas. Selain ada solusi yang sudah dibahas, yang diperlukan adalah mengganti kabel.

Solusi :

  • Cek instalasi printer, jika terjadi masalah erorr maka diperlukan instalasi
  • Perhatikan kondisi printer
  • Cek hardisk
  • Rubah settingan printer menjadi default printer
  • Mengganti kabel perlu hati-hati, karena akan menyebabkan adanya aliran pendek.

Tidak ada hasil cetakan pada kertas. Tulisan tidak terbaca, ada pada penundaan pada printer. Hal ini terjadi karena biasanya kita mengeprint dengan jumlah yang banyak, printer yang ada membutuhkan waktu untuk mencetak.

Solusi :

  • Lihat keadaan printer terutama pada bagian head
  • Bersihkan head printer

Jika memiliki kendala dengan listrik, kadang yang perlu kita lakukan adalah mendiamkannya dahulu baru kemudian menyalakan printer. Kadang daya atau watt menjadi banyak penyebab pada kerusakan pernagkat elektronik. Apalagi jika seri pada printer terbilang baru dan canggih, hal ini akan menjadi lebih menyulitkan, dan jika masih rusak.

Solusi :

  • Cabutlah  kabel printer
  • Kemudian nyalakan kabel
  • Tunggu beberapa saat hingga printer kembali menyala

Tips Menggunakan Printer dengan Baik

  1. Merawat Alat Elektronik

Printer yang mudah rusak itu terjadi karena kurangnya servis pada teknologi. Dan cara kita menggunakannya dengan tidak hati-hati. Kadang kita asal aja menekan dan mencabut kabel printer. Nah, ini bisa menjadi masalah dengan printer. Sebenarnya jika kita rajin merawat perangkat elektronik, kita jadi mengerti mengenai manfaatnya. Karena perangkat elektronik mudah rusak jika kita tidak menggunakannya dengan baik.

  1. Servis Berkala

Jadi kalau menyalakan printer cukup tekan, kemudian saat mematikannya juga demikian. Jika lebih rajin, sesekali printer di lap menggunakan peralatan sedanya, hal ini mencegah banyak debu berada di printer. Kalau ada servis, akan jadi lebih baik. Dengan adanya bekerja ekstra maka bisa menjadikan kegiatan lebih mudah, jadi tidak ada salahnya untuk ambil repot sedikit.

  1. Manfaat Printer

Manfaat printer tidak hanya mencetak, namun juga berguna untuk mengarsip semua dokumen yang ada. Jadi kalau ada kumpulan artikel bisa kita manfaatkan dengan cara me-ngeperint dan dijilid menjadi buku. Untuk kita baca di kemudian hari. Semoga artikel ini berguna.

  1. Menggunakan Driver Printer yang Original

Driver printer adalah sebuah software yang penting. Ini akan menghubungkan printer dengan laptop sehingga bisa digunakan dengan benar. Anda harus menggunakan software driver yang benar. Ini bisa Anda peroleh di tempat download driver printer terlengkap. Di sana terdapat software driver printer yang original dan berkualitas.

Scroll to Top